Cara Membuat Nomor Halaman Romawi & Angka Microsoft Word Assalamu'alaikum... Untuk kesempatan kali ini saya akan menjelaskan secara singkat tentang halaman romawi & angka di microsoft word. 1. Buka Microsoft Word 2003, 2007, 2010 atau bahkan 2013, dan disini saya menggunakan word 2010. 2. Pada page diisi terlebih dahulu, kemudian khusu untuk Cover/Halam depan pilih ribbon page layout kemudian klik Breaks dan pilih Next Page. 3. Setelah itu klik insert, di header & footer klik page number dan pilih button of page, sepert gambar dibawah ini. 4. Setelah di pilih pada button of page kemudian letakkan kursor pada page yang pertama sekali atau page untuk membuat coper/halaman depan, pada Design Header & tools di centang dibagian different first page kemudian klik close Header & footer. 5. Setelah itu, klik kembali page number lalu pilih format page numbers. Maka akan muncul page number f...
Chart berfungsi untuk manampilkan chart wizard untuk pembuatan grapic pada document anda. Admin akan langsung membahas berbagai chart dibawah ini: 1. Grafik kolom (column charts) Grafik kolom sangat berguna atau membantu untuk menunjukkan perubahan data pada periode tertentu atau menggambarkan perbandingan dengan beberapa item. 2. Grafik garis (Line Charts) Grafik garis ini menunjukan data secara terus menerus selama periode waktu tertentu. Grafik ini sangat ideal untuk menampilkan tren data. 3. Grafik Lingkaran (Pie Charts) Grafik lingkaran ini menunjukkan ukuran dari suatu item dalam suatu rangkaian data terhadap jumlah dari keseluruhan item. Nilai dari item tersebut ditunjukkan dalam bentuk persentase dari keseluruhan data. 4. Grafik Batang (Bar Charts) Grafik batang ini menggambarkan perbandingan ...
Komentar
Posting Komentar